Jakarta (14/03/2023) – Wakil Presiden Republik Indonesia Ma’ruf Amin memberikan penghargaan kepada 22 Provinsi, 334 Kabupaten dan Kota yang telah mendukung Program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) sebagai program strategis nasional dengan mendorong terwujudnya Cakupan Kesehatan Semesta atau Universal Health Coverage (UHC) di…
Kupang, Jamkesnews – Muhammad Awal Wadong (21) merupakan seorang perwira TNI yang telah terdaftar sebagai peserta program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Ditemui saat menunggu nomor antrean untuk mengupdate perubahan data Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertamanya (FKTP), Muhammad mengatakan, tidak ada jaminan kesehatan yang dapat memberikan jaminan kesehatan seperti Program JKN yang…
Mamuju, Jamkesnews – Supriyadi (27) bahagia dengan kehadiran anak keduanya usai istrinya melakukan persalinan di Rumah Sakit Mitra Manakarra, Mamuju (03/03). Lebih bahagianya lagi, ia mengakses pelayanan dengan kartu JKN tanpa adanya tambahan iur biaya. “Alhamdulillah ini istri baru melahirkan anak kedua dengan selamat. Sangat bahagia lagi karena sudah melakukan…
Pontianak, Jamkesnews – Ibrahim Basry (73) merupakan seorang pensiunan Pegawai Negeri Sipil (PNS), saat ditemui oleh tim BPJS Kesehatan Ibrahim sedang melakukan pemeriksaan rutin di salah satu Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) di Kota Pontianak menggunakan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Ibrahim menceritakan jika dirinya sudah sejak tahun 2000-an menggunakan…
Bandar Lampung, Jamkesnews – Seorang pedagang sayur asal Kabupaten Mesuji bernama Nurhayati (53), mengaku sangat bersyukur karena ia sekeluarga telah terdaftar sebagai peserta JKN. Sebagai peserta JKN segmen Penerima Bantuan…